Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2017

Parenting Workshop Homespa

PLAY THERAPY IS IMPORTANT Semua parents paham bahwa baby massage atau kids massage dapat membantu pertumbuhan anak secara fisik, tidur lebih tenang perkembangan otak pun menjadi baik. Namun, tidak hanya itu, stimulus halus juga perlu dirangsang sehingga anak dapat tumbuh dengan karakter baik. Daya Juang. Itu menjadi kata kunci dalam parenting workshop Homespa yang diselenggarakan pada tgl 24Sept 2017 lalu di Fatmawati Jakarta Selatan. tema Workshop adalah: Why Play Therapy is Important?  dengan pembicara langsung oleh Therapeutic Play Skill Trainee dari Play9 Bintaro, yang ahli dibidang analisa kepribadian anak. tema ini dipilih karena kami selaku penyelanggara, merasakan bahwa sebagian besar customer Homespa adalah parents with toddler, dimana golden age adalah ada pada usia tersebut. Masih banyak parents yang butuh pengetahuan tentang pengasuhan yang tepat,  untuk dapat membantu anak anak tumbuh menjadi pribadi yang berkualitas baik dan dapat melindungi diri...